Buktikan Monster Air Mirip Dinosaurus, Uang Rp 24 Miliar Menanti

Monster Loch Ness 1
 London - Tak semua hewan mampu bertahan hidup di muka bumi ini dan akhirnya punah ditelan waktu. Uniknya, banyak kisah makhluk hidup yang melegenda tapi keberadaannya masih dipertanyakan.
Salah satu makhluk legendaris yang hingga saat ini masih menjadi dongeng belaka adalah monster air Loch Ness. Cerita kemunculannya menyebar luas di wilayah Skotlandia tanpa ada bukti yang bisa memastikan hewan itu memang hidup dan ada.
Sebuah penerbit buku bahkan menawarkan hadiah senilai US$ 2 juta atau Rp 24,3 miliar (kurs: Rp 12.168/US$) bagi siapapun yang bisa mendapatkan fotonya. Uang itu tak diberikan begitu saja, para pakar akan membuktikan keasliannya terlebih dulu.
Seperti apa rupa monster Loch Ness yang melegenda tersebut? Bagaimana asal mula penyeberan cerita kemunculannya?

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar